77megabet.com – Liga Europa Grup E, Lazio VS Celtic yang digelar di Olimpico, Jumat (8/11/2019) dini hari WIB. Lazio sangat butuh kemenangannya agar dapat kesempatan untuk lolos ke babak selanjutnya. Bermain di kandang sendiri Lazio bermain sangat percaya diri dengan permainan yang agresif. Tetapi banyak peluang dari Lazio telah di gagalkan oleh kiper Celtic Fraser Forster. Berikut highlight Hasil Pertandingan Lazio VS Celtic.
Formasi Saat Pertandingan Berlangsung
Lazio: Strakosha; Luiz Felipe, Vavro (Berisha 82), Acerbi; Lazzari, Parolo, Leiva (Luis Alberto 58), Milinkovic-Savic, Jony (Lulic 58); Caicedo, Immobile
Celtic: Forster; Elhamed (Bitton 83), Jullien, Ajer, Hayes; McGregor, Brown; Forrest (Bauer 89), Christie (Ntcham 77), Elyounoussi; Edouard
Highlight Hasil Pertandingan Lazio VS Celtic
- Sejak awal pertandingan di mulai Lazio langsung menggempur Celtic. Banyak peluang tercipta dari Lazio yang di mentahkan oleh Fraser Forster.
- Di menit ke 17 Lazio pun membuahkan hasil. Caicedo memberikan sebuah umpan yang di terima oleh Immobile. Immobile pun langsung melancarkan tendangan dan bola pun berhasil bersarang di gawang Celtic.
- Setelah unggul 1 – 0 Lazio bermain makin agresif.
- Di menit ke 38 Lazio yang asik baermain agresif pun membuat kesalahan. Sergej-Milinkovic Savic melakukan kesalahan dalam menguasai bola dan di rebut oleh James Forrest. Tanpa pikir panjang James Forrest pun langsung menendang bola dan menyarangkannya di gawang Lazio.
- Skor bertahan hingga babak pertama usai.
- Awal babak kedua dimulai Lazio kembali menekan Celtic. Tetapi peluang Sergej dan Immobile selalu bisa dimentahkan Froster.
- Di masa injury time tepatnya saat menit ke 95. Strakosha memberikan umpan terobosan kepada Olivier Natcham yang berhasil menyarangkan bola ke gawang Lazio.
- Dengan waktu yang sudah tidak tersisa Lazio harus tunduk saat peluit panjang di bunyikan.
Celtic berhasil memenangkan pertandingan dengan dramatis. Dengan skor akhir 1-2. Dengan kemenangan ini Celtic berhasil menganmankan posisinya di peringakat 1 Grup E liga eropa. Celtic pun sudah di pastikan lolos ke babak selanjutnya.