77mega.com – Wolverhampton akan berusaha untuk melanjutkan kemenangan beruntun di Liga Inggris saat mereka menyambut Sheffield United di Stadion Molineux besok Minggu (01/12).
The Wolves mengawali musim ini dengan sangat lambat, tetapi mereka tampaknya berada di puncak permainan mereka menjelang kunjungan Sheffield United. Pasukan Nuno Espirito Santo mendapatkan kembali kepercayaan diri yang sangat dibutuhkan saat ini.
Sementara di sisi lain, The Blades telah bermain jauh melebihi ekspektasi di musim 2019/2020. Saat ini tim berada di posisi keenam klasemen sementara.
Prediksi Pemain Liga Inggris Wolverhampton vs Sheffield United

Head to Head
Pertemuan: 19
Wolverhampton Menang: 7
Sheffield Menang: 5
Imbang: 7
Gol Wolves: 29
Gol Sheffield: 22
Pertemuan
03/02/2018 Wolverhampton 3-0 Sheffield
5 Pertandingan terakhir Wolverhampton SSSMM
23/11/2019 Bournemouth 1 Wolverhampton 2
10/11/2019 Wolverhampton 2 Aston Villa 1
02/11/2019 Arsenal 1 Wolverhampton 1
27/10/2019 Newcastle 1 Wolverhampton 1
19/10/2019 Wolverhampton 1 Southampton 1
Fakta Wolverhampton
* Tidak terkalahkan di 8 laga terakhir
* Tidak pernah mencetak lebih dari 3 gol musim ini
5 Pertandingan terakhir Sheffield MSMSS
24/11/2019 Sheff Utd 3 Man Utd 3
09/11/2019 Tottenham 1 Sheff Utd 1
02/11/2019 Sheff Utd 3 Burnley 0
26/10/2019 West Ham 1 Sheff Utd 1
21/10/2019 Sheff Utd 1 Arsenal 0
Fakta Sheffield
* Rata-rata kebobolan 0.9 gol
* Belum pernah kalah sepanjang musim (tandang)
Prediksi Skor
Predictz: 1-2 (Sheffield United)
Win Draw Win: 0-1 (Sheffield United)
Foot Ball Prediciton: 2-2
77mega.com: 1-1